Senin, 24 Oktober 2011

Kepo ! Apaan Tuh?


Kamu pernah tidak, mendengar teman-teman kata-kata ‘kepo’? kata-kata ‘kepo’ saat ini sangat sering di sebut-sebut oleh remaja perkotakaan, di karenakan ini adalah salah satu kosakta gaul yang sedang menjadi trend, nah saya sempat panasaran dengan kata-kata ini, jadi saya mencari-cari informasi tentang arti dari ‘kepo’, tapi malu dong kalau mau nanya langsung tentang arti ‘kepo’, nah jadi kali ini Life+Style akan ngasi arti dari kata ‘kepo’ agar mudah di mengerti nantinya

Jadi sebenarnya ‘kepo’ itu orang yang mempunyai “rasa ingin tahu yang besar, bisa juga di bilang orang yang suka mengorek cerita dan rahasia orang lain”

Nah, jika kalian bertanya seperti apa penggunaannya, jadi penggunaan kakata ‘ kepo” digunakan saat kita ingin menunjukan tokoh yang bersifat ‘kepo’ tersebut, berikut contohnya:


X : Eh..  Kasih tau dong.. katanya si Kein itu ibunya janda ya? Terus emangnya dia gak kuliah ya? Kamu tau gak semua hal hidup dia?
Y : Gak tau ah.. gak perduli gue.. tapi, kepo banget sih lo..


Nah sekian informasi dari Life+Style kali ini, and thank you very much. Bye-bye, muach ..

1 komentar: